Tutorial Pembelajaran dari seorang ToPu yang ingin berbagi ilmu yang telah didapatkan selama hidup secara perlahan tapi bermanfaat bagi seluruh umat manusia.
Dapatkan Update Status Terbaru dari ToPu. Follow my twitter @tatopu

Pasang Widget Pagerank dengan Benar

Tutorial cara memasang widget pagerank di blogger, wordpress maupun di web sudah banyak sekali yang membuatnya. Untuk itu bahasan kali ini adalah bagaimana memasang widget tersebut dengan benar. Maksud dengan benar pada artikel kali ini adalah sesuai dengan nilai pagerank dari web atau blog kita masing-masing. Hal ini tentu untuk mengantisipasi kesalahpahaman dari pengunjung untuk menilai blog atau web tertentu walaupun untuk menilai blog atau web tidak hanya dari segi pagerank saja.
Contoh yang diberikan di sini adalah dari blog tutorial pembelajaran. Karena lama tak mengunjungi blog sendiri maka sang pemilik merasa curiga dengan perubahan widget pagerank yang ada di sidebar blog ini. Berikut tampilan atau gambar untuk memperjelas apa yang akan dibahas pada artikel ini.


Terlihat jelas perbedaan dari kedua gambar tersebut padahal widget tersebut diambil dari website pageranknya langsung. Tentu terdapat kesalahan hingga terdapat perbedaan hasil pagerank. Setelah diperiksa lebih lanjut ternyata code dari get pr-nya yang berbeda.
Jadi dapat disimpulkan dan sebagai masukkan bahwa jangan secara langsung percaya kalau widget pr tersebut benar-benar mengindikasikan berapa nilai pagerank dari blog atau web yang sedang dikunjungi karena tidak menutup kemungkinan bahwa widget tersebut salah. Apalagi pada persoalan yang telah dibahas pada artikel terdahulu mengenai
Moralitas Backlink PR 10. Sekian dan semoga artikel yang sangat singkat ini dapat bermanfaat.

Share/Bookmark

Ingin mendapatkan artikel seperti ini? Silahkan masukkan alamat email Anda untuk berlangganan.

Privacy guaranteed. We'll never share your info.

Artikel yang berhubungan :

Kritik dan saran silahkan sampaikan di sini atau di situ
Posting Selanjutnya Posting Sebelumnya Beranda

Kolom Komunitas